Piala Dunia Australia vs Belanda 18 Juni 2014 – Prediksi Australia vs Belanda   - Pertemuan kali ini akan menjadi pertemuan yang ke empat kalinya bagi   Australia dan juga Belanda. Dalam pertandingan sebelumnya Australia   berhasil meraih satu kemenangan dari 3 pertandingan sedangkan 2   pertandingan lain nya berakhir dengan skor berimbang. Kedua tim ini akan   kembali bertemu pada tanggal 18 Juni 2014 di ajang Piala Dunia 2014   ini.
Timnas   Australia di 5 pertandingan terakhirnya berhasil mengoleksi satu kali   kemenangan yaitu saat menjamu Costa Rica di tahun 2013, sedangkan 3   pertandingan lainnya Australia mengalami kekalahan serta 1 pertandingan   yang berakhir berimbang. Di ajang Piala Dunia ini pastinya Australia   sudah menyusun strategi dan juga susunan pemain terbaiknya untuk   memberikan permainan terbaiknya pada saat melawan Belanda.
Belanda di 5 pertandingan terakhirnya berhasil meraih 3 kali kemenangan 1 kali kekalahan dan 1 kali seri,  Prediksi Spanyol vs Chili   timnas Belanda berhasil membuktikan ketangguhan nya pada saat melawan   Spanyol di Piala Dunia tanggal 14 kemarin. TImnas Belanda sukses meraih   kemenangan besar dengan skor gemilang yaitu 5 – 1 atas Spanyol, dan hal   ini pastinya sudah menjadi modal utama untuk Belanda
Setelah   menelan kekalahan pahit atas lawannya Chile di laga perdana, Timnas   Australia kini kembali berencana untuk berburu poin dari lawan yang   berbeda yakni Belanda. Gelandang senior Tim Australia, Tim Cahill telah   mengajak selurun punggawa tim agar dapatnya memetik pelajaran berharga   dari kekalahan sebelumnya. Walau harus kebobolan lebih banyak dari yang   diperkirakan (3-1), namun setidaknya Australia masih sempat mencetak   satu gol penghibur yakni melalui sundulan Cahill. Bahkan Cahill pun   sempat menilai bahwa tim Australia telah tampik cukup baik. Cahill pun   kembali menjelaskan bahwa sebaiknya kekalahan yang sudah diperoleh   sebelumnya harus bisa menjadi kenyataan dan setidaknya Australia harus   bisa mempertahankan gaya menyerang mereka di laga berikutnya.
Berbagai   kritikan memang sempat mendera Timnas Belanda sesaat sebelum ajang   Piala Dunia mulai dibuka. Ya, kritikan tersebut ditujukan kepada pelatih   Timnas Belanda, Louis van Gaal yang sempat ditengarai akan memakai   strategi defensif ketika bersua Spanyol padahal Belanda memiliki ciri   khas yakni Total Footbaal atau permainan menyerang. Namun, keputusan   sang pelatih untuk memasang 5 pemain bertahan yang dibuat spesial untuk   melawan tim sekuat Timnas Spanyol. Namun ternyata, Belanda mampu   mempermalukan Spanyol dengan skor telak 5-1. Louis van Gaal dinilai   telah berhasil mengkombinasikan tim yang berasal dari yang muda dengan   yang berpengalaman. Mayoritas pemain muda yang dipanggil merupakan   pemain andalan klub Eredivisie Belanda, Ajax Amsterdam.
Head to head Australia vs Belanda :
10 – Okt – 2009 : Australia 0 – 0 Netherlands
06 – Sep – 2008 : Netherlands 1 – 2 Australia
04 – Jun – 2006 : Netherlands 1 – 1 Australia
  
Lima pertandingan terakhir Australia :
14 – Jun – 2014 : Chile 3 – 1 Australia
07 – Jun – 2014 : Croatia 1 – 0 Australia
26 – Mei – 2014 : Australia 1 – 1 South Africa
06 – Mar – 2014 : Australia 3 – 4 Ecuador
  19 – Nov – 2013 : Australia 1 – 0 Costa Rica
Lima pertandingan terakhir Belanda :
14 – Jun – 2014 : Spain 1 – 5 Netherlands
05 – Jun – 2014 : Netherlands 2 – 0 Wales
01 – Jun – 2014 : Netherlands 1 – 0 Ghana
  18 – Mei – 2014 : Netherlands 1 – 1 Ecuador
06 – Mar – 2014 : France 2 – 0 Netherlands
Prediksi susunan pemain Australia vs Belanda :
Australia : Ryan, Franjic, Wilkinson, Spiranovic, Davidson, Leckie, Jedinak, Milligan, Oar, Bresciano, Cahill.
  
Belanda : Cillessen, Janmaat, Vlaar, de Vrij, Martins Indi, Blind, de Guzman, Sneijder, de Jong N, van Persie, Robben.
Prediksi Skor Austalia vs Belanda adalah 1 - 3
  


Tidak ada komentar:
Posting Komentar